Home » Tips Kesehatan » 4 Cara menebalkan alis dengan mudah
4 Cara menebalkan alis dengan mudah
cara menebalkan Alis – Alis mata manusia diciptakan untuk melindungi mata anda dari keringat dan kotoran yang turun dari dahi anda. Selain itu alis mata juga dapat menggambarkan kecantikan seseorang, tak heran bila sudah banyak salon – salon yang khusus untuk mempercantik alis mata kita.
Memiliki alis mata yang tebal adalah suatu kebanggan tersendiri, biasanya mereka akan terlihat lebih cantik dengan alis tebal. Nah ternyata kita tidak perlu merogoh koceh yang dalam untuk dapat memiliki alis yang tebal berikut ini cara menebalkan alis mata.
1. menggunakan kemiri
Bila anda memiliki bumbu dapur kemiri cobalah anda ambil lalu dibakar. Kemudian abunya anda gunakan untuk mengolesi alis anda sebelum tidur agar menjadi tebal.
2. Menggunakan kondisioner alis mata
Selama ini kita hanya mengetahui bahwa kondisioner hanya khusus untuk rambut kepala saja. ternyata ada juga kondisioner khusus untuk alis mata kita. Kondisioner ini khusus untuk menyehatkan kelapa dan merangsang pertumbuhan alis mata anda. Anda dapat mencari kondisioner tersebut di toko kecantikan.
3. merapikan alis
Kadang – kadang pertumbuhan alis mata kita tidak beraturan sehingga membuatnya terlihat tipis, Cobalah untuk selalu merapikan alis mata anda agar terlihat lebih tebal.
4. Menggunakan marker
menggunakan marker untuk mempertebal warna alis mata dapat membuatnya menjadi terlihat lebih tebal. Namun penggunaan marker tidak dapat bersifat tahan lama.
itulah 4 cara menebalkan alis mata dengan mudah. Selamat mencoba baca juga cara mengecilkan pipi dan cara mengecilkan betis.
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar