CARA MENGATASI RAMBUT RONTOK DENGAN KEMIRI

http://4.bp.blogspot.com/-TDSGihH2ehs/UvOyNJRqMoI/AAAAAAAAAAc/tVKH64_s2TM/s1600/2.gif
Bookmark and Share
Kemiri adalah bumbu masakan yang sangat populer di kalangan masyarakat Indonesia, namun tahukah anda bahwa kemiri mempunyai kandungan yang bermanfaat bagi rambut?, kemiri ternyata kaya akan kandungan vitamin E dan beberapa nutrisi penting lainnya yang bermanfaat bagi rambut, selain berguna untuk menghitamkan dan melembutkan rambut, kandungan tersebut juga dapatmengatasi rambut rontok. Bagaimana pemakaiannya?, Perhatikan langkah berikut.

  • Ambil enam biji kemiri (disesuaikan) kemudian tumbuk halus.
  • Tambahkan air secukupnya dan aduk hingga rata, masak hingga mengeluarkan minyak.
  • Gosokkan minyak kemiri tersebut pada kulit kepala dan lakukan secara rutin tiga kali dalam seminggu.

Terkadang memang kita tidak terlalu mempercayai perawatan herbal dan lebih memilih rekomendasi obat dan perawatan dari dokter. Tetapi ada baiknya jika kita memilih cara alami tanpa efek samping dalam merawat tubuh kita. Cara tersebut juga memberikan manfaat yang sama, bahkan jauh lebih baik. Namun anda harus telaten dalam melakukan perawatan rutin. karena dalam mengatasi rambut rontok menggunakan obat-obatan herbal adalah keuletan dan kesabaran.

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar